Dalam dunia bisnis, kepatuhan merupakan hal yang penting untuk dilakukan oleh seorang individu maupun sebuah perusahaan. Hal ini dilakukan agar mencegah terjadinya pelanggaran. Diperlukan instrumen yang dapat mencegah risiko terjadinya pelanggaran terhadap suatu lembaga atau negara yaitu audit kepatuhan. Untuk…
Insight
Indonesia saat ini sedang dalam keadaan darurat siber dan perlu mengembangkan strategi keamanan siber untuk mewujudkan keamanan nasional. Keadaan ini diperparah dengan meningkatnya ancaman dan serangan siber yang dapat mengganggu stabilitas negara. Oleh karena itu, penting bagi pelaku usaha di…
Ketika menerapkan ISO 27001 pada organisasi, terdapat beberapa persyaratan yang perlu dipenuhi. Salah satunya dokumen yang menjelaskan bagaimana cara organisasi menjaga keamanan mereka. Dokumen tersebut berisi langkah-langkah yang mencakup seluruh aspek organisasi mulai dari struktur, budaya, kebijakan, hingga cara…
Para pakar keamanan siber memberikan peringatan untuk tetap waspada terhadap serangan siber jelang Black Friday. Black Friday adalah hari Jumat setelah Thanksgiving di Amerika Serikat yang diadakan pada hari Jumat keempat pada bulan November yang ditandai dengan banyaknya toko yang…
Perkembangan teknologi dan informasi yang pesat telah mengubah perilaku manusia menjadi lebih dinamis. Perubahan ini menuntut organisasi untuk beradaptasi dengan cepat agar tetap relevan dan kompetitif. Salah satu cara untuk mengikuti perkembangan ini adalah dengan mengadopsi teknologi ke dalam sistem…
Dalam bisnis, terdapat berbagai cara untuk mendapatkan pendapatan. Mulai dari meningkatkan sistem manajemen, melakukan pemasaran, mengikuti tender, dan lain-lain. Namun, terdapat juga cara-cara yang tidak baik yang dilakukan oleh oknum-oknum tertentu untuk mendulang keuntungan. Seperti yang terjadi di Desa Sontang,…
Keamanan data pemerintahan merupakan benteng pertahanan negara. Ketika pertahanan ini rapuh, berbagai ancaman mengintai, seperti kebocoran data yang terjadi pada Pusat Data Nasional (PDN). Oleh karena itu, penerapan Sistem Manajemen Keamanan Informasi (SMKI) sangat krusial. SMKI berperan penting dalam menjaga…
Pengangguran masih menjadi masalah utama bagi sebuah negara. Hal ini dikarenakan berkaitan dengan tingkat produktivitas penduduk, ekonomi, kesejahteraan, dan mutu dari populasi negara tersebut. Dengan tingkat pengangguran yang rendah, populasi menjadi lebih stabil secara sosial tanpa kekhawatiran soal ekonomi yang…
ISO 27001 adalah standar internasional yang memberikan panduan komprehensif dalam membangun ISMS (Information Security Management System) yang efektif. Salah satu aspek krusial dalam ISO 27001 adalah kontrol fisik, yang tertuang dalam Annex A. Kontrol fisik ISO 27001 berperan penting…
Salah satu perusahaan tekstil terbesar di Indonesia, PT Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL) atau Sritex dinyatakan pailit oleh hakim Pengadilan Niaga Semarang. Putusan pailit Sritex ini tercantum dalam perkara nomor 2/Pdt.Sus Homologasi/2024/PN Niaga Smg. Sritex dinyatakan pailit karena masalah utang.…