Istilah cyber threat terkait dengan risiko yang mengancam perusahaan dan merugikan jika tidak ditangani dengan cara yang tepat. Perusahaan maupun organisasi harus meningkatkan sistem manajemen keamanan informasi yang dimiliki supaya terhidar dari ancaman tersebut. Mari pahami apa itu cyber threat…